handphone-tablet
Home » » Tips untuk Membuat Es Tak Cepat Mencair

Tips untuk Membuat Es Tak Cepat Mencair

Written By Unknown on Thursday 27 August 2015 | 06:48

Saat datang ke suatu acara pernikahan mewah, apakah Anda melihat tumpukan es atau huruf yang terbentuk dari es tidak mencair meski acara tersebut berakhir. Mau tau apa penyebabnya?
Es yang ditempatkan di suatu ruangan akan mencair dengan sendirinya, namun ada trik khusus agar menjaga suhu dingin es tetap stabil hingga acara pernikahan selesai.
Bagaimana caranya? Seperti yang ditunjukkan video yang diunggah akun HooplaKidzLab di YouTube,  Dalam video tersebut hanya dengan taburan garam sebuah tumpukan es di dalam mangkuk akan membuat suhu dingin tetap terjaga.
Untuk mengujinya, cukup sediakan thermometer, kemudian masukkan ke dalam mangkuk berisi es. Dengan cepat thermometer akan menunjukkan penurunan suhu.
Uniknya, saat penguji menabur garam dalam mangkuk berisi es, secara cepat suhu es tersebut menunjukkan angka lebih dingin dari sebelumnya. Thermometer tersebut bahkan menunjukkan angka -14.0 derajat celsius dalam waktu kurang dari satu menit.
Garam merupakan larutan elektrolit sehingga dapat memperlambat pencairan yang dialami es batu. Apabila es batu mulai mencair, taburkan garam agar es tidak cepat mencair.
Share this article :

Post a Comment

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. SEGUDANG ILMU.COM - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template
Proudly powered by Blogger